Cara Mengurangi Global Warming

Bookmark and Share
http://www.christianmyspace.com/images/backgrounds/previews/mountain-landscape.jpgSebelumnya kita telah membahas mengenai efek dari global warming. Jika kita tidak ingin bencana-bencana tersebut terjadi, maka kita harus berusaha untuk mencegahnya. Lalu, bagaimana caranya??


  1. Batasi penggunaan barang yang tidak bisa didaur ulang.
  2. Batasi juga penggunaan bahan yang sulit diuraikan.
  3. Gunakan listrik secukupnya, lebih baik matikan benda elektronik jika tidak diperlukan.
  4. Tanamlah beberapa pohon di rumahmu, supaya jumlah CO2 yang berlebihan berkurang.
  5. Jika mempunyai hobi berkebun, gunakanlah pupuk organik karena beberapa pupuk yang digunakan petani mengandung N2O yang menyebabkan gas rumah kaca 320kali lebih besar daripada CO2
  6. Jangan terlalu sering mengkonsumsi fast food karena fast food merupakan penghasil sampah terbesar dan juga tidak sehat bagi kesehatan :p
Selain yang tertulis di atas, kita juga bisa melakukan tindakan lain. Mulai dari berpikir sendiri atau dari orang lain. Jika ingin lebih tahu mengenai cara mencegahnya, klik saja link ini. Baiklah, selamat berusaha ;)

{ 3 komentar... Views All / Send Comment! }

Rizqy mengatakan...

template apik, simpel.. pake dot tk pengaruh banget ama SEO-nya.. tak liat blognya jadi IFRAME, bukan content asli.. tapi tetep bagus kok.. :D

Kawkab mengatakan...

tenyku riz :D

Anonim mengatakan...

like

Posting Komentar

Kalau sudah baca jangan lupa kasih komentar ya ;)